Diskusi Tentang ISO bersama Mbah Suro Dhemit

Assalamu'alaikum WR.WB. Kali ini mahfudz tidak akan seperti biasanya melainkan akan memaparkan proses sekaligus hasil dari diskusi kali ini. Diskusi ini dilaksanakan pada hari Senin, 19 Juni 2017 dibimbing langsung oleh pembimbing BLC Telkom Klaten Mbah Suro Dhemit.


A. SEJARAH ISO
ISO (International organization for Standardization) adalah gabungan nama dari bahasa Inggris dan bahasa Prancis. Dalam bahasa Inggris IOS ( International Organization for Stantdardization ). dan Dalam bahasa Prancis ION ( Organisation Internationale de Normalisation ). Dibuatnya ISO ini Agar semua proses kehidupan ini sama berdasarkan standar yang telah di buat oleh IOS itu sendiri. ISO ini didirikan pada tanggal 23 Februari 1947. ISO menetapkan standar-standar industrial dan komersial dunia. Kantor pusat ISO ini terletak di Switzerland tapatnya di Jenewa. Anggota ISO terdiri dari 162 negara.

B. PENGERTIAN
ISO sendiri itu adalah Sebuah Organisasi yang menetapkan seluruh standari Internasional dan yang terdiri dari wakil-wakil badan standarisasi nasional setiap negara. Standar yang sudah kita kenal antara lain standar jenis film fotografi, ukuran kartu telepon, kartu ATM Bank, ukuran dan ketebalan kertas dan lainnya.

 C. JANGKA WAKTU
Ngabisin sekitar 2 jam

D. LATAR BELAKANG
Sebagai penyetandar (penyetara) semua negara dalam semua bidang.

E. PROSES DISKUSI
Diskusi bersama Mbah Suro.
Tanggal 19/06/2017.

Pemanasan

Seorang pemain bola ada 11 bisa menjadi pemenang apabila mereka bisa bekerja sesuai dengan kerjanya. yang penyerang menyerang dengan maksimal dan yang lain juga seperti itu.

Kemampuan itu akan terlatih apabila mereka berlatih secara rutin dan maksimal.
1. otot : apabila lat.pertama pasti sakit banget. tapi ketika lat.jedua dan seterusnya akan terbiasa dan tidak terasa sakit lagi.
2. skill : Kemampuan dari individu masing masing.

Dari 2 di atas akan terwujud
Kemenangan
Kekompakan

Hubungannya dengan IT adalah Jika kita belum suka dengan IT maka Skill kita tidak akan muncul dengan maksimal. Juga akan tidak terbentuknya otot IT.

Untuk menghilangkan hal-hal yang terbiasa dilakukan sehari-hari maka di dunia kerja akan terbawa kebiasaan itu.

    Kesimpulan
Pembelajaran di sekolah (smk) berbeda dengan dunia lapangan (industri).
Sudah mengerti dirinya bodoh tetapi masih saja males berarti orang itu bodoh pake banget.
Kita sama-sama punya batasan kemampuan (skil).

Masuk ke Materi
1. ISO adalah lembaga yang berdiri sendiri (independent).Yang mengatur  berdiri di Swiss. Pada tanggal 23 februari 1947 (Organinasi).
2. Out Come : Lebih tau tentang iso

F. HASIL DISKUSI
Hasil ini berupa kesimpukan dari setiap sekolah yang berada di BLC Telkom Klaten ini.

Diskusi Tentang ISO dan ISO 27001
ISO :

SMK Cilacap
1. kesimpulan: iso adalah kesatuan para ahli untuk berbagi pengtahuan dan standar internasionl yang mendukung inovasi dan membei solusi bagi tantangan global.
Tantangan global merupakan sudut pandang dimana memandang globalisasi sebagai suatu yang menantang berarti sesuatu tersebut harus disikapi dan dihadapi dengan berbagai upaya dan strategi.


SMK Rogojampi
2.ISO merupakan badan/organisasi internasional yang menetapkan suatu standar bagi perusahaan, diantaranya ISO 9001 untuk manajemen mutu, ISO 14001 untuk manajemen lingkungan, dl
ISO 27001 : ISO bbekerja sama dengan IEC (menetapkan standar elektronik) membahas tentang ISMS (Information Security Management System) tentang keamanan informasi. Salah satunya mengenai Kriptografi (enkripsi&deskripsi data).

SMK N 4 Klaten
3. ISO : Badan penetap sttandar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standarisasi nasional di setiap negara
ISO 27001 : IO yang tdk hanya mencakup aspek teknologi, namn juga dapat menjangkau ke seluru proses bisnis pihk pendukung yang lain/pihak ke 3.

SMK SANJAYA GunungKIdul
4.iso adalah organisasi interasional yang terbentuk dari kesatuan badan2 standarisasi nasional di setiap negara yang berbeda untuk mencapai suatu tujuan yang sama
iso 27001 adalah standar sistem manajemen yag mengenai soal keamanan informasi atau di kenal juga sebagai Information Security Management System (ISMS)

SMKN 1 KEDIRI
5. ISO merupakan sebuah badan independent standartisasi Internasional . ISO 27001 adalah sebuah metode khusus yang tersruktur tentang pengamanan informasi yang diakui secara internasional. Sistem manajementnya adalah ISMS yang memberikan gambaran secara umum mengenai apa saja yanng harus dilakukan oleh sebuah perusahaan untuk mengevaluasi implementasi dan memelihara keamanan jaringan.

SMKMuhammadiyah 1 Ajibarang
6. ISO adalah suatu badan penetap standar internaasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standardisasi nasional setiap negara.
ISO terdiri dari 3 macam, yaitu :
1. ISO 9001 : Sandar Kualitas/ Mutu
2. ISO 14001 : Standar Lingkungan
3. ISO 18001 : Standar keselamatan dan kesehatan
ISO/IEC 27001
adaah suatu standar sistem manajemen keamanan informasi (ISMS) yang di terbitkanoleh ISO dan IEC oktober 2005

SMK IT Ihsanu Fikri
7. ISO mengembangkan dan mempromosikan standar standar untuk umum yang berlaku secara internasional dan jaminan kualitas dengan standar kualitas internasional.
ISO 27001 adalah sistem manajemen keamanan tekhnologi informasi yang di kembangkan OSI dalam Dunia IT/ Jaringan.